Senin, 09 Januari 2012

Apa yang dikatakan Alkitab tentang Iman


Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan 
dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita harapkan 
(Ibrani 11:1)
Jadi, Iman timbul dari pendengaran, 
dan pendengaran oleh firman Kristus
(Roma 10:17)
Berdasarkan kasih karunia yang dianugerahkan
kepadaku, aku berkata kepada setiap orang 
diantara kamu:  Janganlah kamu memikirkan
hal-hal yang lebih tinggi dari pada yang patut 
kamu pikirkan, tetapi hendaklah kamu 
berpikir begitu rupa, sehingga kamu menguasai diri
menurut ukuran iman, yang dikaruniakan
Allah kepada kamu masing-masing
(Roma 12:3)



1 komentar:

Anonim mengatakan...

amin